Budidaya Melon Golden Aroma Hidroponik Green House SMA Muhi Cilacap, Pusat Edukasi Kewirausahaan Siswa
pdmcilacap.com, Cilacap – Budidaya melon Golden Aroma sistem hidroponik di SMA Muhammadiyah 1 (Muhi) Cilacap menjadi pusat edukasi kewirausahaan siswa. Terbukti dengan adanya kunjungan beberapa sekolah ke SMA Muhi Cilacap…